Sup Sayur Sehat.
You can cook Sup Sayur Sehat using 14 ingredients and 6 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Sup Sayur Sehat
- It's 1 of bendel sayur sop.
- It's 2 potong of kaki ayam.
- It's 1 potong of kepala ayam.
- You need 2 ruas of jahe.
- You need of Bumbu Halus.
- You need 3 siung of bawang putih.
- You need Secukupnya of lada.
- It's Secukupnya of pala.
- You need of Garam.
- Prepare of Kaldu ayam.
- It's of Pelengkap.
- You need of Bawang goreng.
- You need of Daun bawang seledri.
- It's 2 buah of Tomat.
Sup Sayur Sehat step by step
- Bersihkan sayur dan potong-potong sesuai selera.
- Rebus kaki dan kepala ayam dengan jahe yang digeprek terlebih dahulu.
- Uleg bumbu halus dan jika rebusan ayam sudah mendidih dan matang masukkan bumbu halus.
- Setelah mendidih lagi dan bumbu tercampur cek rasa, tambahkan garam dan kaldu jamur totole jika suka, lalu masukkan sayuran tunggu mendidih lagi.
- Jangan terlalu lama merebus jika sdh terlihat matang, masukkan daun bawang seledri dan tomat aduk sebentar dan matikan kompor.
- Tambahkan bawang goreng jika suka dan sayur sup sehat siap disajikan.